Soal PPKn Tema 6 Subtema 1, 2, dan 3 Oleh: Adinda Aziza Nur Islami


Assalamualaikum wr.wb. Hai teman-teman perkenalkan nama saya Adinda Aziza Nur Islami saya duduk dibangku kelas 5, Saya dari kelompok A2. Kali ini saya akan membuat soal PPKn, karena PPKn pelajaran yang tidak sulit.

1.    Sesuatu yang harus kita terima disebut....
2.    Sebutkan 2 contoh hak kita sebagai pelajar!
3.    Mengapa hak dan kewajiban harus dilaksanakan secara seimbang?
4.    Sebutkan salah satu contoh  hak warga masyarakat!
5.    Apa yang dimaksud dengan kewajiban?
6.    Membantu kedua orang tua, termasuk kewajiban kita di....
7.    Sebutkan 1 contoh saja kewajiban siswa disekolah!
8.    Sebutkan salah satu contoh perilaku yang mencerminkan tanggung jawab terhadap bangsa dan negara!
9.    Berikan 2 contoh hak sebagai warga negara Indonesia!
10.  Setiap warga negara berhak dalam usaha pembelaan negara, termasuk Pasal....
11. Pasal 23A, Setiap warga negara wajib membayar....
12. Pasal 27 ayat 1, menyuruh warga negara untuk....
13. Apakah yang kalian ketahui tentang tanggung jawab?
14. Sebutkan 2 contoh tanggung jawab kita di lingkungan sebagai masyarakat!
15. Bagaimana cara kita untuk mengatasi pembungan sampah sembarangan?
16. Apakah akibatnya jika kita membuang sampah sembarangan?
17. Apakah penyebab kemacetan lalu lintas?
18. Bagaimana cara mengatasi kemacetan lalu lintas?
19. Sebutkan 2 contoh penyebab banjir!
20. Bagaimana cara mengatasi permasalahan sosial banjir?
Teliti kembali ya teman-teman sebelum melihat kunci jawaban, kalau kalian sudah yakin ayo, dilihat kunci jawabannya....




                                              KUNCI JAWABAN:
1.    Hak
2.    Mendapatkan perhatian dari guru dan memperoleh hasil belajar
3.    Agar kehidupan dapat berjalan secara harmonis
4.    Hak menggunakan fasilitas umum
5.    Sesuatu yang harus dilaksanakan untuk menjamin haknya terpenuhi
6.    Rumah
7.    Datang ke sekolah tepat waktu
8.    Membina solidaritas sosial sebagai sesama warga Negara Indonesia
9.    Mendapatkan penghidupan yang layak dan hak untuk mempertahankan kehidupan
10. 30 ayat 1
11. Pajak
12. Untuk menaati serta menjunjung tinggi dasar negara, hukum, dan pemerintahan tanpa terkecuali, serta dijalankan dengan sebaik-baiknya
13. Sikap melaksanakan segala sesuatu yang telah disepakati bersama untuk mencapai tujuan bersama
14. Membantu tetangga yang terkena musibah dan menjenguk tetangga yang sakit
15. Membuang sampah pada tempatnya
16. Mengurangi keindahan lingkungan karena tidak sedap untuk dipandang mata
17. Memarkir kendaraan disembarangan tempat
18. Mematuhi peraturan lalu lintas
19. Berkurangnya daerah resapan air dan penebangan hutan secara liar
20. Membuang sampah pada tempatnya

Terima kasih ya teman-teman telah mengerjakan soal saya ini dan kalau bisa kerjakan soal-soal yang lainnya dan jangan lupa lagi tulis nama kalian, asal sekolah, NILAI kalian pada kolom komentar.



7 Responses to "Soal PPKn Tema 6 Subtema 1, 2, dan 3 Oleh: Adinda Aziza Nur Islami"

  1. nama: AQILAH PUTRI FIRDAUS
    no. absen: 04
    asal sekolah: SDN DITOTRUNAN 01
    nilai: 90


    TERIMA KASIH
    KERJAKAN SOALKU DAN BUKA WEBKU YA

    ReplyDelete
  2. Nama : Iqtara Rizqy K.
    No. Absen: 15
    Nilai:95
    Kelompok: A3

    Trima kasih
    Lihat Web ku juga ya...

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  4. Nama: Nadya Selvina
    Klmpk: A2
    No abs: 27
    Nilai: 80

    ReplyDelete
  5. Nama: Nadya Selvina
    Klmpk: A2
    No abs: 27
    Nilai: 80

    ReplyDelete
  6. Nama:Ellysia
    Absen:09
    Kelompok:A4
    Nilai: 100

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan